Monday, January 13, 2014

SMP RAHMAT


SMP RAHMAT SURABAYA
Terakreditasi "A"
Jl. Kembang Kuning No.2 Surabaya
Telp.(031)5660865



Sekilas Tentang SMP Rahmat
SMP Rahmat berdiri pada tahun 1983 di kawasan Surabaya Selatan Tepatnya di JL.Kembang Kuning No.2, Yang didirikan oleh Yayasan Masjid Rahmat yang merupakan peninggalan Sunan Ampel ( Raden Rahmat ) salah satu Wali Songo Yang Menyebarkan Agama Islam di Tanah Jawa.
SMP Rahmat sebagai amanah dari masyarakat serta ikut mensukseskan maksud dan tujuan pentingnya pendidikan bagi anak bangsa. Sebagai antisipasi perubahan zaman dan nasib bangsa diharapkan mereka dapat menjadi pemimpin yang mampu membangun Bangsa dan Negara. Dalam rangka memenuhi tuntutan tersebut SMP Rahmat menerapkan beberapa metode pembelajaran yang efektif.
Visi Sekolah
" MENCETAK INSAN FIKIR DAN DZIKIR YANG DILANDASI IPTEK DAN IMTAQ "
Misi Sekolah
- Melaksanakan Pembelajaran Secara Islami
- Menyiapkan Generasi Muslim Berakhlak Mulia
- Mewujudkan Anak Sholih dan Sholihah


Program Kegiatan
- Pengajaran Al-Qur'an
- Pengajaran Sholat dan Ibadah Penunjang Lainnya
- Hafalan ayat-ayat Al-Qur'an
- Penanaman Akhlaqul Karimah
Kegiatan Penunjang PBM
- Sholat Berjama'ah Dzuhur Setiap Hari
- Sholat Dhuha dan Upacara Bendera Setiap Hari Senin
- Kelas Mengaji Setiap Hari Kamis
- Istighosah Keliling Setiap Hari Sabtu
- Ziarah Wali Lima Pada Tengah Semester
- Belajar Wisata di daerah Surabaya - Malang Pada Tengah Semester
- Tadabur Alam Pada Tengah Semester
Kegiatan Extrakurikuler
- Drum Band
- Pramuka
- Qiro'ah
- Al-Banjari
- Seni Islami
Fasilitas
- Gedung Milik Sendiri
- Ruang Dilengkapi dengan AC
- Perpustakaan
- Masjid


Dengan jumlah Ruang  : 11 Kelas
Dengan Jumlah Tenaga Pengajar dan karyawan  : 30 Orang 

WEBSITE yang terkait :


DOWNLOAD APLIKASI





3 comments:

  1. Saya sangat senang sekali bisa sekolah di SMP Rahmat Surabaya, gurunya sangat baik. Disekolah SMP Rahmat surabaya saya menjadi disiplin, pintar, taat beribadah.
    Choirun Nisa Azizah 9c

    ReplyDelete
  2. Saya sangat senang sekali sklh di smp rahmat surabaya,gurunnya baik" dan sabar. Sklh smp rahmat mengajarkan kita kedisiplinan,kepintaran,taat ibadah. ini komentar saya elang daffa bahulocana

    ReplyDelete